Problematika Kompetensi di Kalangan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Indonesia
Abstract
Abstract: Teacher competence in Indonesia has created problems among Early Childhood Education (PAUD) teachers. Some PAUD teachers already have competence in line with the standards and professional code of ethics of teachers, and some others experience problems in carrying out their main duties, functions and responsibilities as professional teachers. The general objective, apart from mapping the problems of teacher competence, is also to analyze the reasons for the problems among PAUD teachers. While the specific purpose of analyzing; (1) the problem of pedagogic competence; (2) personality competence problems; (3) the problem of professional competence; and (4) the problem of social competence. Using descriptive qualitative methods to explore primary data and secondary data. The results showed: (1) there are still some PAUD teachers who have not met the pedagogic competency standards optimally; (2) there are still some PAUD teachers who have not met the personality competency standards optimally; (3) there are still PAUD teachers who have not met professional competency standards optimally; and (4) there are still some PAUD teachers who do not have optimal social competence standards. This paper can be concluded that there has been a problem of teacher competence among PAUD teachers due to the limited ability of teachers to carry out their main tasks, functions and responsibilities in carrying out their obligations and rights in learning. So that this paper can suggest, further research is needed by paying attention to comparative aspects of regionalism based on varied data, so that more accurate policies can be formulated in overcoming competency problems among PAUD teachers.
Keywords: Problematics, Competence, Among PAUD Teachers, in Indonesia
Abstrak: Kompetensi guru di Indonesia telah menciptakan problematika di kalangan guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Sebahagian guru PAUD telah memiliki kompetensi sejalan dengan standard dan kode etik professional guru, dan sebahagian yang lain mengalami problematika dalam menjalankan tugas pokok, fungsi dantanggungjawabnya sebagai guru professionalnya. Tujuan umum selain memetakan problematika kompetensi guru juga menganalisis alasan terjadinya problematika di kalangan guru PAUD. Sedangkan tujuan khusus menganalisis; (1) problematika kompetensi pedagogic; (2) problematika kompetensi kepribadian; (3) problematika kompetensi professional; dan (4) problematika kompetensi social. Menggunakan metode kualitatif deskriptif untuk menggali data primer dan data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan: (1) masih terdapat sebahagian guru PAUD yang belum memenuhi standar kompetensi pedagogic secara optimal; (2) masih terdapat sebahagian guru PAUD yang belum memenuhi standar kompetensi kepribadian secara optimal; (3) masih terdapat guru PAUD yang belum memnuhi standar kompetensi professional secara optimal; dan (4) masih terdapat sebahagian guru PAUD yang belum memiliki standar kompetensi social secara optimal. Tulisan ini dapat disimpulkan bahwa telah terjadi problematikan kompetensi guru di kalangan guru PAUD yang disebabkan atas keterbatasan kemampuan guru dalam menjalankan tugas pokok, fungsi dan tanggungjawab dalam menjalankan kewajiban dan haknya dalam pembelajaran. Sehingga tulisan ini dapat menyarankan, diperlukan adanya peneliti lanjutan dengan memperhatikan aspek komparasi secara kewilayahan dengan bersumber pada data yang bervariasi, sehingga kebijakan yang lebih akurat dapat dirumuskan dalam mengatasi problematika kompetensi di kalangan guru PAUD.
Kata kunci : Problematika, Kompetensi, Dikalangan Guru PAUD, di Indonesia
Full Text:
PDFReferences
Referensi
Aisyah, S., Shalahudin, S., & Idarianty, I. (2021). KOMPETENSI KEPRIBADIAN GURU DALAM PENGEMBANGAN KARAKTER DISIPLIN ANAK USIA DINI RAUDHATUL ATHFAL AL-IKHLAS DESA TANGKIT BARU KECAMATAN SUNGAI GELAM KABUPATEN MUARO JAMBI (Doctoral dissertation, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi).
Alkornia, S. (2016). Studi Deskriptif Kompetensi Pedagogik dan Profesionalisme Guru PAUD Dharma Wanita Binaan SKB Situbondo.
Anggraeni, A. D. (2017). Kompetensi Kepribadian Guru Membentuk Kemandirian Anak Usia Dini (Studi Kasus Di TK Mutiara, Tapos Depok). AWLADY: Jurnal Pendidikan Anak, 3(2), 28-47.
Ayuni, D., Marini, T., Fauziddin, M., & Pahrul, Y. (2020). Kesiapan Guru TK Menghadapi Pembelajaran Daring Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 414. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.579
Fadlilah, A. N. (2020). Strategi Menghidupkan Motivasi Belajar Anak Usia Dini Selama Pandemi COVID-19 melalui Publikasi. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 373. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.548
Farwan, R., & Ali, M. (2015). Pemahaman guru paud terhadap kompetensi pedagogik. Jurnal pendidikan dan pembelajaran khatulistiwa, 4(6).
Fitria, N. (2017, May). Gambaran Kompetensi Pedagogik Guru PAUD. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP (Vol. 1, No. 2).
Kartika, NK, & Ambara, DP (2021). Kompetensi Kepribadian dan Motivasi Mengajar Berpengaruh Terhadap Kinerja Guru PAUD. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 9 (3).
Koswara, O. (1991). Peran serta masyarakat dalam upaya pengendalian penyakit parasitik pada hewan. Hemera Zoa, 74(1).
Kunandar. 2008. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Kusnandi. (2017). Model Inovasi Pendidikan Dengan Strategi Implementasi Konsep “Dare To Be Different. Jurnal Wahana Pendidikan Vol.4 No. 1 Januari, 135.
Lestariningrum, A., Iswantiningtyas, V., Yulianto, D., Lailiyah, N., & Kuntjojo, K. (2019). Pengembangan Kompetensi Pendidik PAUD Melalui Diklat Kompetensi Sosial. Jurnal Terapan Abdimas, 4(2), 148-151.
Muhith, A. (2018). Problematika pembelajaran tematik terpadu di MIN III bondowoso. Indonesian Journal of Islamic Teaching, 1(1), 45-61. Baca Juga: Mursid, M. (2018). Problematika Implementasi Kurikulum 2013 PAUD di RA Masjid Al-Azhar Permata Puri Ngaliyan Semarang. Al-Hikmah: Indonesian Journal of Early Childhood Islamic Education, 2(2), 143-158.
Musfah, J. (2012). Peningkatan kompetensi guru: Melalui pelatihan dan sumber belajar teori dan praktik. Kencana.
Nurtanto, M. (2016, August). Mengembangkan kompetensi profesionalisme guru dalam menyiapkan pembelajaran yang bermutu. In Prosiding Seminar Nasional Inovasi Pendidikan.
Payong, M. R. (2011). Sertifikasi profesi guru (konsep dasar, problematika dan implementasinya). Jakarta: PT. Indeks.
Rahayu, D. I., & Fahruddin, F. (2019). Pemetaan Kompetensi Guru Paud Se Pulau Lombok Tahun 2018. JPIn: Jurnal Pendidik Indonesia, 2(1), 1-7.
Rochyadi, I. (2014). Upaya Meningkatkan Kompetensi Guru PAUD Melalui Pendidikan dan Pelatihan Guru di PAUD Bougenville Kecamatan Sukajadi Kota Bandung. EMPOWERMENT: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Luar Sekolah, 3(1), 1-10.
Saepudin, A. (2013). Problematika Pendidikan Anak Usia Dini di Indonesia. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1).
Sapriani, R. (2019, Maret). Profesionalisme guru paud melati terpadu dalam meningkatkan Mutu pendidikan pada era revolusi industri 4.0. Dalam Prosiding Seminar Program Nasional Pascasarjana Universitas Pgri Palembang (Vol. 12, No. 01).
Saragih, A. H. (2008). Kompetensi minimal seorang guru dalam mengajar. Jurnal Tabularasa, 5(1), 23-34.
Sarimaya, F. (2008). Sertifikasi Guru, Apa, Mengapa, dan Bagaimana. Bandung: Yrama Widya.
Sudarti, S., & Fathoni, A. (2021). Model Pengembangan Kompetensi Kepribadian Guru Paud Berbasis Islam Di Gugus 17 Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta Tahun 2020 (Disertasi Doktor, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Sukanti. (2008). Meningkatkan kompetensi guru melalui pelaksanaan tindakan kelas. Jurnal Pendidikan Akutansi Indonesia, Vol. VI, No. 1.
Suprihatiningrum, J. (2012). Guru Profesional, pedoman kinerja, kualifikasi, dan kompetensi guru. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Tedjasaputra, Mayke S.(2007)Pendidikan yang Memperhatikan Kesejahteraan Anak.Makalah yang disampaikan pada Festival Seminar Pendidikan yang diselenggarakan Intipesan di Hotel Kartika Chandra, 21 Juni 2007.
Tiara, D. R., & Pratiwi, E. (2020). Mengukur Kesiapan Guru Sebagai Dasar Pembelajaran Daring Di Lembaga PAUD. Jurnal Golden Age, 4(02), 362-368.
Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
Walkaromah, D. (2014). Kompetensi Sosial Guru Rumpun Pendidikan Agama Islam MI Al Fatah Majalengka kecamatan Bawang Kabupaten Banjarnegara (Doctoral dissertation, IAIN Purwokerto).
Waryanto, N. H., & Setyaningrum, W. (2014). E-Learning Readiness In Indonesia : A Case Study In Junior High School Yogyakarta. International Seminar on Innovation in Mathematics and Mathematics Education 1st ISIM-MED, 1, 645–654.
Wijaya, S. (2015, June). Efektivitas Pelatihan Identifikasi Dini Keterlambatan Bicara pada Anak Usia Pra Sekolah untuk Meningkatkan Kompetensi Pedagogik Guru PAUD. In proceeding at national seminar “Selamatkan Generasi Bangsa dengan Membentuk Karakter Berbasis Kearifan Lokal”, Universitas Airlangga Surabaya, Indonesia. Retrieved from https://publikasiilmiah. ums. ac. id/bitstream/handle/11617/6489/13-Susiana% 20Wijaya. pdf.
Wulandari, H. (2010). Pembelajaran Tari Anak-Anak dengan Menggunakan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kompetensi Sosial Dan Kompetensi Kepribadian Mahasiswa PGPAUD Kampus Upi di Purwakarta. Metodik Didaktik: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an, 11(1).
Yenti, F. Y., Wilson, W., & Nurlita, N. Hubungan antara Kecerdasan Spiritual dengan Kompetensi Sosial Guru Tk di Kecamatan Kuantan Mudik Kabupaten Kuantan Singingi (Doctoral dissertation, Riau University).
DOI: http://dx.doi.org/10.29300/kh.v2i2.6281
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 khairiah khairiah, Diana Anggraini, Ulya Rahmanita, Okda Jumanti, Murudian Wijiati, Vevi Asri Lestari
Al-Khair Journal : Management, Education, and Law oleh UIN FAS Bengkulu dan disebarluaskan dibawah Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License
INDEXED BY :
Al-Khair Journal : Management, Education And Law
Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu
Jl. Raden Fatah, Pagar Dewa Kota Bengkulu 38211/0853-8130-5810
Bengkulu, Sumatra Indonesia